PENDIDIKAN

Gelar Doktor untuk Feibry Senduk, Kolaborasi Keluarga dan Akademik

Liputanjatim.com – Suasana haru dan penuh kebanggaan menyelimuti ruang 202 Gedung D12 Universitas Negeri Malang (UM) pada Selasa (29/4/2025), saat Feibry Feronika Wiwenly Senduk, M.Pd., mahasiswi Program Doktor Pendidikan Ekonomi angkatan...

Pendirian USG Lewati Proses Resmi, Jazilul Fawaid Apresiasi Dukungan Pemerintah

Liputanjatim.com – Wakil Ketua MPR RI, Jazilul Fawaid, mengungkapkan bahwa pendirian Universitas Sunan Gresik (USG) dilakukan melalui proses yang sesuai dengan prosedur yang ditetapkan oleh Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemendiktisaintek).

5 Kampus di Jatim Masuk Daftar Perguruan Tinggi Terbaik Versi THE AUR 2025

Liputanjatim.com – Lembaga pemeringkatan Times Higher Education (THE) kembali merilis daftar perguruan tinggi terbaik di Asia melalui THE Asia University Rankings (AUR) 2025. Sejumlah kampus di Indonesia, termasuk lima kampus di Jawa...

Keren! Dosen UMM Diani Fatmawati Teliti Otot Lansia di Korea Selatan

Liputanjatim.com - Dosen Universitas Muhammadiyah Malang (UMM), Diani Fatmawati, tengah menempuh studi doktoral di Department of Genetic Engineering, Kyung Hee University, Korea Selatan, dengan fokus penelitian pada perbaikan sel otot lansia....

LPDP Buka 2 Beasiswa Baru untuk Kuliah Magister di Tiongkok

Liputanjatim.com - Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) kembali membuka peluang bagi putra-putri terbaik Indonesia untuk melanjutkan studi magister di Tiongkok melalui dua program beasiswa kerja sama dengan universitas terkemuka di negara tersebut....

Pendaftaran UM-PTKIN 2025 Resmi Dibuka: Simak Syarat dan Cara Daftarnya

Liputanjatim.com - Pendaftaran Ujian Masuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (UM-PTKIN) 2025 telah resmi dibuka mulai Selasa, 22 April 2025, pukul 08.00 WIB, dan akan berlangsung hingga Rabu, 28 Mei 2025, pukul...

12 Nama Resmi Daftar dalam Penjaringan Calon Rektor UIN Malang

Liputanjatim.com – Proses penjaringan bakal calon Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang periode 2025–2029 resmi memasuki tahap akhir pendaftaran pada Rabu (23/4/2025). Hingga batas akhir pendaftaran, sebanyak 12...

UTBK-SNBT 2025 Dimulai 23 April, Ini Daftar Lokasi Tes di Jawa Timur

Liputanjatim.com - Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK-SNBT) 2025 resmi dimulai pada Rabu, 23 April 2025. Ujian ini menjadi salah satu jalur utama bagi para siswa untuk bisa masuk...

Andi Mambrasar, Santri Baru Gontor yang Bawa Harapan dari Tanah Papua

Liputanjatim.com - Pemuda asal Papua Muhammad Andi Mambrasar duduk di depan layar laptop dengan napas yang tertahan. Dari balik layar, suara pengasuh Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) terdengar tegas membacakan nama-nama santri...

Dorong Literasi, Siswa SMANSA Sumenep Terbitkan Buku Karya Ilmiah

Liputanjatim.com – SMA Negeri 1 Sumenep (SMANSA) Jawa Timur terus mendorong peningkatan literasi siswa dengan cara yang tak biasa. Tak hanya menyusun laporan, para siswa diarahkan untuk menerbitkan hasil penelitian mereka...

UIN Malang Berhentikan Mahasiswa Pelaku Rudapaksa, Kasus Dilimpahkan ke Polisi

Liputanjatim.com - Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang resmi mengeluarkan pernyataan sikap terkait kasus dugaan rudapaksa yang melibatkan salah satu mahasiswanya, Ilham Prada Firmansyah. Mahasiswa Program Studi Perpustakaan dan...
Pasuruan

Pemkab Pasuruan Alokasikan Rp 40 Miliar untuk Perbaikan Sekolah Rusak Berat

Liputanjatim.com - Pemerintah Kabupaten Pasuruan menunjukkan Komitmen nyata dalam membenahi dunia pendidikan dengan mengalokasikan anggaran sebesar Rp40 miliar untuk perbaikan ratusan sekolah yang mengalami kerusakan berat. Bupati Pasuruan, Rusdi...

Kisah Si Kembar dari Teknik Komputer ITS, Lulus Bareng dan Punya Mimpi Berbeda

Liputanjatim.com – Momen wisuda ke-131 Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) kembali menghadirkan cerita unik dan inspiratif. Dalam prosesi yang digelar di Grha Sepuluh Nopember ITS pada hari kedua, dua mahasiswa kembar dari...

Lamongan Sambut Delegasi SLSU Filipina untuk Program PPL Internasional Bersama Unisda

Liputanjatim.com – Pemerintah Kabupaten Lamongan menyambut kedatangan tujuh dosen dan tujuh mahasiswa dari Southern Leyte State University (SLSU), Filipina, dalam rangka mengikuti Program Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Internasional yang diselenggarakan oleh...