Breaking News
Pemerintahan
Pilkades 2025 di Sampang Belum Tentukan Jadwal Terkendala Aturan
Liputanjatim.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sampang belum memastikan pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak tahun ini. Sampai saat ini, jadwal pelaksanaan pilkades serentak tersebut belum ditentukan.
Pasalnya, penentuan jadwal...
Kebut Raperda Pesantren, F-PKB Sumenep: Semua Pihak Mendukung
Liputanjatim.com - Ketua Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumenep, Rasidi, menyebutkan bahwa Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) ini sudah dibahas di sidang paripurna dan optimis akan selesai tahun...
Kemenag Sampang Siapkan 638 Calon Jemaah Haji untuk Berangkat ke Mekkah
Liputanjatim.com - Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Sampang telah menyiapkan sebanyak 638 calon jemaah haji (CJH) untuk diberangkatkan ke Mekkah pada musim haji tahun ini.
Berdasarkan data dari Kemenag Sampang,...
Ratusan Pemdes di Blitar Belum Terima Gaji 2 Bulan
Liputanjatim.com - Sebanyak 220 kepala desa (kades) beserta perangkat desa se-Kabupaten Blitar belum menerima Penghasilan Tetap (Siltap) sejak bulan Januari hingga Februari 2025 ini.
Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat &...
SDN 1 Jeladri Tersegel, Terpaksa Akitvitas Belajar Dirumah Guru
Liputanjatim.com - Sengketa lahan SDN Jeladri 1 di Dusun Beringin Desa Jeladri Kecamatan Winongan Kabupaten Pasuruan, masih belum menemui titik terang.
Akibatnya saat ini sekolah tersegel, sehingga proses...
DPRD Jatim Dukung Penuh Upaya Penanggulangan PMK oleh Pemprov Jatim
Liputanjatim.com – DPRD Jawa Timur memberikan dukungan penuh terhadap upaya Pemerintah Provinsi Jawa Timur melalui Dinas Peternakan dalam menanggulangi wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK). Ketua DPRD Jatim, M. Musyafak, menegaskan bahwa...
Gus Imin Siapkan 4 Strategi untuk Mengentaskan Kemiskinan
Liputanjatim.com – Menteri Koordinator Pemberdayaan Masyarakat (Menko PM) Abdul Muhaimin Iskandar menegaskan komitmen pemerintah dalam menuntaskan kemiskinan ekstrem di Indonesia. Gus Imin, sapaan akrabnya, menyebut bahwa Kemenko PM telah merancang empat strategi...
Buntut Kelalaian Sekolah, Komisi X Minta Proses SNBP Diperpanjang
Liputanjatim.com - Anggota Komisi X DPR RI Muhammad Hilman Mufidi merespon empat kali perpanjangan waktu pengisian data di Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS).
Dia meminta proses Seleksi Nasional...
Pj Gubernur Jatim Pastikan Tidak Ada PHK Walau Efisiensi anggaran Sudah Berlaku
Liputanjatim.com - Kebijakan Efisiensi anggaran dikhawatirkan akan berdampak pada pemutusan hubungan kerja (PHK) bagi tenaga kerja honorer atau pekerja tidak tetap (PTT).
Menanggapi kekhawatiran itu, Pj Gubernur Adhy Karyono...
Mobil Dinas Ketua dan Komisioner KPU Ditarik Imbas Efisiensi
Liputanjatim.com - Mobil dinas sewa sebanyak 232 unit untuk operasional Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Timur, Ketua KPU kabupaten/kota, sekretaris, hingga semua anggota bakal ditarik akibat kebijakan Efisiensi Anggaran.
19 Saksi Diperiksa Terkait Kasus HGB di Laut Sidoarjo
Liputanjatim.com - Sebanyak 19 orang saksi sudah diperiksa Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jawa Timur dalam kasus Sertifikat Hak Guna Bangunan (HGB) 656 hektare, di laut Desa Segoro Tambak, Kecamatan Sedati,...
Efisiensi Anggaran, Perguruan Tinggi Berisiko Naikkan Uang Kuliah
Liputanjatim.com – Pemangkasan anggaran Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemendiktisaintek) berpotensi memicu kenaikan uang kuliah di perguruan tinggi.Â
Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro...
DPRD Jatim Usul Pengratisan Jembatan Suramadu Dikaji Ulang
Liputanjatim.com - Anggota DPRD Jawa Timur Nurul Huda meminta pemerintah mengkaji ulang kebijakan pemerintah yang penggratisan jembatan Suramadu.
Hal ini dikatakan Nurul Huda mengingat angka krimunalitas di wilayah Madura...
Kapolri Sudah Kantongi Nama Kandidat Kapolda Jawa Timur
Liputanjatim.com - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo telah mengantongi nama Perwira Tinggi (Pati) Polri yang akan menjadi Kapolda Jawa Timur (Jatim).
Diketahui, posisi Kapolda Jatim kosong setelah Irjen Imam...